Misterius : Suara Auman di Langit Slovakia
Bratislava, Slovakia
Dalam beberapa tahun terakhir ini banyak sekali fenomena suara yang aneh terdengar dari seluruh dunia, namun yang satu ini berbeda dengan yang lainnya.Suara-suara aneh telah dilaporkan di berbagai distrik di Bratislava, Slovakia (Eropa) pada kamis 19 Sep 2013, sekitar jam 2.30 pagi. Suara misterius ini terdengar menakutkan, mirip dengan auman singa atau naga yang menggunakan pengeras suara yang besar.
Suara berlangsung...